Model Transmisi Digital Optik Isyarat Analog Dengan Modulasi Delta

Authors

  • Iwan Handoyo Putro Faculty of Industrial Technology, Petra Christian University

:

https://doi.org/10.9744/jte.3.2.

Keywords:

delta modulation, integrator, slope overload

Abstract

This paper describes about making digital signal transmission model using delta modulation. Model that build consist of transmiter and reciver side. Main part of this model is integrator which changing series digital pulse into staircase signal with fixed step for every high and low pulse. Experiment result show that the model able to do modulation and demodulation process well and could show the slope overload condition. Integration step used is 0,4 volt with frequency sampling at 125 KHz Abstract in Bahasa Indonesia : Makalah ini menjelaskan pembuatan model transmisi sinyal digital menggunakan modulasi delta. Model yang dibangun terdiri dari bagian pemancar dan penerima. Komponen utama pada model ini adalah integrator yang berfungsi mengubah rentetan pulsa digital menjadi sinyal tangga dengan lebar langkah tetap untuk setiap pulsa high dan low. Hasil pengujian menunjukkan model mampu melakukan proses modulasi dan demodulasi sinyal dengan baik dan mampu memperlihatkan kondisi slope overload. Step integrasi yang digunakan 0,4 volt dengan frekuensi sampling 125 KHz. Kata kunci : modulasi delta, integrator, slope overload

Published

2004-06-25